Merupakan salah satu model atau tipe canopy dengan memiliki bentuk yang rigid atau statis, biasanya canopy kain ini digunakan oleh orang dengan keinginan bangunannya dapat terlindungi secara permanen dari perubahan cuaca. Sehingga model-model serta bentuk –bentuknya di buat dengan material yang kokoh seperti besi yang tebal dan pengelasan yang baik.
Kemudian kontruksi ini di padukan dengan bahan canvas yang terbuat dari kain yang berkualitas sehingga mengghasilkan keunikan keanggunan produk
canopy kain yang memiliki keunggulan sebagai pemanis sekaligus pelindung bangunan.
canopy kain
Model awning modern adalah penutup pelindung buatan berbahan canvas yang dibuat dengan model unik dengan motor penggerak khusus. Model ini dibuat dengan
material khusus kemudian dirakit mejadi suatu bentuk konstruksi modern melalui penyetelan khusus saat menerapkan bahan pada rangkanya. Model ini dapat dipadukan dengan beragam warna serta bahan merek apapuk dan dengan tipe-tipe dan bentuknya hampir sama.
Secara keumuman, biasanya orang-orang menggunakan awning gulung ini untuk keperluan yang strategis. Misalnya didapan resto yang mengharuskan pengkondisikan cuaca secara dinamis, dan masih banyak di gunakan ditempat lainnya yang stregis.
Fungsi utamanya sebagai pemanis, dan pelindung secara temporer (sesaat) .
sumber : awning-murah.blogspot.com
Dari asumsi diatas maka sudah barang tentu kita dapat membedakan keduanya , sehingga tidak akan salah lagi dalam penempatannya.
Mana bangunan yang mesti menggunakan canopy kain dan mana bangunan yang mesti menggunakan awning gulung.
Liga-canopyawning.com sebagai solusi dan media partner dalam kebutuhan bangunan anda.